Lompat ke konten

Cara Membuat Mesin Virtual Windows-7 dengan Hyper-V

mesin virtual windows-7 di Hyper-V
5
(9)

Menjalankan Mesin Virtual

Langkah terakhir adalah menjalankan mesin virtual yang telah Anda buat. Lakukan langkah berikut di bawah ini untuk menjalankan mesin virtual.

  1. Buka Hyper-V Manager, pada bagian Virtual Machine terdapat mesin virtual dengan nama yang telah Anda buat sebelumnya. Pada gambar terlampir terlihat dua buah mesin virtual karena sebelumnya saya telah membuat mesin virtual dengan nama Centos7
  2. Klik kanan pada nama mesin virtual lalu klik Connect… maka layar mesin virtual akan tampil
Menghubungkan dengan Mesin Virtual
Menghubungkan dengan Mesin Virtual
  1. Pada layar mesin virtual, status mesin dalam keadaan Off , klik Start untuk menjalankan mesin virtual
Layar Mesin Virtual
Layar Mesin Virtual
  1. Ketika mesin virtual dijalankan, proses instalasi segera dimulai, Anda dapat ikuti panduan mudah menginstal Windows 7 sampai selesai.
Memulai instalasi Windows-7
Memulai instalasi Windows-7 di mesin virtual
  1. Setelah penginstalan selesai, mesin virtual akan berjalan seperti layaknya sebuah komputer biasa
mesin virtual windows-7 sedang berjalan
Mesin Virtual Windows-7 sedang dijalankan

Selesai

Pembuatan mesin virtual Windows-7 menggunakan Hyper-V di Windows 10/11 telah selesai. Sekarang Anda seolah-olah mempunyai dua buah komputer yang berbeda dan dapat menggunakannya dalam waktu yang sama.

Semoga bermanfaat.

Seberapa bermanfaat artikel ini?

Klik pada bintang untuk menilainya!

Penilaian rata-rata 5 / 5. Jumlah vote: 9

Tidak ada suara sejauh ini! Jadilah orang pertama yang menilai artikel ini.

Kami mohon maaf karena artikel ini tidak bermanfaat bagi Anda!

Biar kami tingkatkan artikel ini!

Beri tahu kami bagaimana kami dapat menyempurnakan artikel ini?

Laman: 1 2 3

3 tanggapan pada “Cara Membuat Mesin Virtual Windows-7 dengan Hyper-V”

  1. Keren…
    #tanya gan
    Bisa dilakukan di semua versi windows 11 seperti versi educational, home atau hanya untuk versi pro dan enterprise aja gan ? πŸ˜πŸ˜πŸ™πŸ™

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *